Senin, 10 April 2017

Tidak Bisa Print - Altea Garuda


Ada beberapa masalah tidak bisa cetak di system Reservation Altea Garuda, diantaranya antara lain:

1. Dikarenakan belom di Klik RUN saat ada muncul JavaScrip
2. Belum di Centang Set Defauld Printernya.
3. Saat akan memilih Printer, terdapat error al:
    "a technical error occurred. print will be unavailable for the current session. (java not enabled)" errornya   di mozilla Firefox.

solusi untuk Point 3 :
- Cek, apakah java JRE nya sudah terinstall.
- apakah add-ons di Firefox untuk Java(TM) Platform SE udah ada? atau always active
   Jika belum : lakukan langkah2x dibawah ini.
   1. Hapus JRE versi lama yang ter-install di PC.
   2. Install adobe Flash Player
3. Install JRE versi terbaru. JRE dapat di download di link https://java.com/en/download/   
Setelah JRE versi terbaru ter-install, cek pengaturan Add-Ons (about:config) di Firefox dengan cara :
            1. Klik tombol setting (pojok kanan atas)
            2. Pilih Add-Ons
            3. Masuk ke menu Plugins, lalu ubah setting Java(TM) Platform SE menjadi "Always Activate" 
            4. Restart Firefox, lalu coba login kembali.
            5. Setelah login klik di tab active plugin, lalu ubah setting Java  menjadi "Allow and remember",
                lalu klik OK.
Download Java offline/Manual
https://www.java.com/en/download/manual.jsp
Link Download Java SE Development Kit 8u151 / 8u152
http://www.oracle.com/technetwork/java/javase/downloads/jdk8-downloads-2133151.html
Link Download NET. Framework
https://www.microsoft.com/net/download/windows


Silahkan dicoba.